Bolmong

Bupati Bolmong Hadiri Sertijab Danyon Armed 19-105 Tarik Bogani

BOLMORA.COM, BOLMONG — Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) Dra Hj Yasti Soepredjo Mokoagow (YSM) menghadiri serah terima jabatan (Sertijab) Danyon Armed 19-105 Tarik Bogani dari Letkol Arm Yoki Efriandi M.Han Kepada Pejabat Baru Letkol Arm Edi Julian Budiargo, S.Sos, M.Han. Jumat (18/6/2021)

Kegiatan yang dilaksanakan di Makoyon Armed 19-105 Tarik Bogani dihadiri langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos Matondang, dan Kapolda Sulut Irjen Pol Nana Sudjana bersama rombongan.

Pada kegiatan tersebut, Bupati Bolmong Yasti Soepredjo Mokoagow menyerahkan cinderamata kepada Letkol Arm Yoki Efriandi M.Han.

“Terimakasih dan selamat bertugas di tempat yang baru,” ucap Bupati.

(Agung)

Editor

Berita yang masuk dari semua Biro akan di Edit terlebih dahulu oleh Tim Editor Media Bolmora.com kemudian di publish.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button