Bolsel
Video: Bupati Bolsel Ucapakan Selamat HUT ke-37 BPKP
BOLMORA.COM, BOLSEL — Bupati Kabupaten Bolsel (Bolaang Mongondow Selatan) Iskandar Kamaru, mengucapkan selamat HUT (hari ulang tahun) ke-37 kepada BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan).
Dikatakan, BPKP memiliki peran penting dalam melaksanakan pemerintahan dan pembangunan daerah. Pengawalan dan pedampingan pembangunan dan inovasi-inovasi yang dikeluarkan khususnya pengelolaan keuangan serta peningkatan kapabilitas APIP sangat membantu sistem pengendalian internal.
Berikut Video Ucapan HUT ke-37 BPKP oleh Bupati Bolsel Iskandar Kamaru
(Gnm)



