Boltim

Pemdes Buyat Induk Salurkan BLT Kepada 38 Kepala Keluarga

BOLMORA.COM, BOLTIM – Pemerintah Desa (Pemdes) Buyat Induk, Kecamatan Kotabunan, Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) menyerahkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang bersumber dari Dana Desa kepada masyarakatnya, Jumat (5/11/2021).

Kepada Desa Buyat Induk Ulpin Medeong mengatakan, BLT yang disalurkan hari ini untuk periode September dan Oktober.

“BLT yang kita salurkan kepada 38 Kepala Keluarga (KK) untuk periode September-Oktober dan setiap penerima mendapatkan Rp 600.000,” Ungkap Ulpin.

Dirinya mengharapkan agar bantuan tersebut bisa dimanfaatkan sebaik-baiknya oleh para penerima.

“Para penerima wajib memperlihatkan kartu vaksinasi terlebih dahulu, karena merupakan persyaratan wajib yang sudah kita sepakati bersama saat pertemuan dengan Kapolres, Camat seluruh sangadi se-kotabunan beberapa waktu lalu. Jika tidak dapat memperlihatkan bukti vaksinasi, maka BLT ini kami tahan sementara. Semoga bantuan ini bisa dimanfaatkan dengan baik,” Terang Ulpin.

Berikut Nama-nama penerima BLT Desa Buyat Induk

1. Sidin Potabuga
2. Yandi Mamonto
3. Sam Mokodompit
4. Sarjun Paputungan
5. Harsono Modeong
6. Jusri Wangki
7. Harmin Modeong
8. Masparia Modeong
9. Rifai Modeong
10. Unding Latodjo
11 .Salma Polonulo
12. Taufik Konayoan
13.Tumundo Polutan
14.Noval Modeong
15. Sarpin Olii
16. Samin Yakumay
17. Ris Latodjo
18. Adama Modeong
19. Zainudin Tiow
20. Lili Modeong
21. Marlinda Igrisa
22 .Wisno Modeong
23. Kristo Imban
24. Jalil Modeong
25. Jamaria Modeong
26. Umar Permata
27. Hasidin Modeong
28. Non Paputungan
29. Fatma Paputungan
30. Rukia Modeong
31. Hatta Modeong
32. Sumitro Modeong
33 .Sahrul Paputungan
34. Samli Potabuga
35. Arma Modeong
36. Yuniati Modeong
37.Sania Imban
38. Abuti Ma’ruf

(RG)

Editor

Berita yang masuk dari semua Biro akan di Edit terlebih dahulu oleh Tim Editor Media Bolmora.com kemudian di publish.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button