Bolmong

19 Paket Proyek Jalan dan Irigasi Memasuki Tahap Lelang

BOLMORA, BOOMONG – Sebayak 19 paket proyek yang berasal dari APBD tahun 2018, dengan anggaran Rp40 Miliar, memasuki tahap lelang oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Bolmong.

“Untuk 19 paket proyek yang dilelang, yakni jalan dan irigasi yang tersebar di sejumlah desa,” kata Kepala Dinas PUPR Bolmong, Channy Wayong, Jumat (23/2).

Menurutnya, proyek jalan yang dilelang ini tersebar di beberapa wilayah, seperti di Kecamatan Dumoga Bersatu, Kecamatan Maelang dan Passi. Sementara, untuk proyek irigasi juga berada di Kecamatan Dumoga Bersatu, Bolaang, Maelang, Lolak, Lolayan, Poigar dan Kecamatan Passi.

“Untuk tahap awal ini baru proyek jalan irigasi dan jalan yang siap dilelang,” ungkap Channy.(agung)

Editor

Berita yang masuk dari semua Biro akan di Edit terlebih dahulu oleh Tim Editor Media Bolmora.com kemudian di publish.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button