Kotamobagu
Video Wawancara Eksklusif, Tatong Bara Pejabat Daerah yang Pertama Mendapatkan SPT Pajak
BOLMORA, KOTAMOBAGU – Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kotamobagu melaksanakan kegiatan pekan panutan penyampaian Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) tahunan melalui aplikasi e-filing kepada kepala daerah beserta jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Selasa (30/1/2018) pagi tadi.
Berdasarkan informasi dari Kepala KPP Pratama Kotamobagu Denny Tri Satrianto, Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara, merupakan pejabat daerah pertama se-Indonesia yang melaporkan pajak dan langsung menerima SPT.
Berikut Video Wawancara Tatong Bara dan Kepala KPP Pratama



