Kanal LainPolitik

Video: TB-NK Diantar Ribuan Pendukung Saat Mendaftar di KPUD

BOLMORA, POLITIK – Pasangan Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tatong Bara-Nayodo Koerniawan (TB-NK) resmi mendaftarkan diri di KPUD Kota Kotamobagu, Senin (8/1/2017) pagi tadi.

Pantauan BOLMORA.COM, pasangan yang diusung oleh 8 partai pemilik kursi di DPRD Kota Kotamobagu ini diantar oleh ribuan pendukung dan simpatisan. Mereka tiba di KPUD pukul 09:30 WITA, dan disambut dengan prosesi adat Tarian Tuitan.

Berikut Videonya:

Gunady Mondo

Aktif sebagai jurnalis sejak tahun 2010 (Wartawan UKW UTAMA: 9971-PWI/WU/DP/XI/2021/21/10/79)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button