Bolmut

KPU Bolmut Kembali Rekrut Calon Anggota PPK Pemilukada 2024

BOLMORA.COM, BOLMUT – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara akan melaksanakan proses seleksi dan rekrutmen dalam rangka pembentukan Calon Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur dan Bupati dan Wakil Bupati.

Anggota Komisioner KPUD Bolmut Firman Stion, menerangkan bahwa saat ini tahapan Pendaftaran seleksi calon PPK pada Pemilukada serentak tahun 2024 sudah di mulai sejak 23 s/d 29 April 2024.

“Bagi warga masyarakat Bolmut yang memenuhi syarat, silahkan mendaftarkan diri sebagaimana yang dipersyaratkan,” ujar Firman.(sl)

Editor

Berita yang masuk dari semua Biro akan di Edit terlebih dahulu oleh Tim Editor Media Bolmora.com kemudian di publish.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button